Hello Guest! Welcome to My Blog.
Something you might want to know about us.
Don't be hesitated to contact us if you have something to say.

Strategy of Information Integration (SII)

| | Monday, December 20, 2010
|

Tugas softskill kali ini (Pengantar Bisnis Informatika­) yaitu akan mengulas lebih banyak tentang SII (Strategy of information Integration). SII yaitu strategi dan oengintegrasian yang dilakukan oleh suatu sistem informasi dimana teknologi informasi itu sendiri amat sangat mempunyai efek yang luar biasa dibidang bisnis. Intinya SII ini akan mengatur bagaimana strategi di informasi itu sendiri. Faktor yang dibutuhkan untuk pembisnis yaitu SII sendiri dengan kata lain SII adalah alat untuk pengambil keputusan disuatu sistem informasi.

SII dapat dilakukan secara manual yaitu dengan cara satu bagian organisasi ke bagian organisasi yang lain dan akan dibentuk oleh petugas informasi menjadi data dari sistem yang lain. Sistem ini akan berpengaruh baik di dalam suatu organisasi yaotu dengan adanya arus informasi dalam suatu organisasi agar tidak muncul kebuntuan dalam suatu pemikiran. SII merupakan konsep dari sistem Informasi Manajemen. Berbagi sistem atau banyak sistem yang dapat saling berhubungan sistem satu dengan sistem yang lain dengan berbagai cara yang sesuai dengan keperluannya. Informasi diantara satu sistem dengan sistem yang lainnya sangat bermanfaat apabila data file suatu sistem diperlukan juga oleh sistem yang lainnya, atau dengan kata lain output suatu sistem menjadi input bagi sistem lainnya yaitu saling membutuhkan.

Salah satu keunggulan yang dimilik SII adalah mengunggulkan sebuah informasi disaat yang tepat, contohnya jika suatu organisasi sedang memerlukan suatu informasi yang relevan, adalnya SII ini sangat membantu adanya informasi yang benar dan tepat. Informasi digunakan dengan luas untuk membantu sebuah organisasi. Misalnya saja banyak laporan informasi terhadap suatu informasi A, semakin banyak yang memberikan informasi maka akan semakin gampamg untuk memberitahu atau mengambil kesimpulan dari informasi yang telah didapat sehingga akan mempunyai informasi yang relevan dan dapat diperoleh dari kegiatan manajerial pada saat yang dibutuhkan.

Integrasi juga ada beberapa tahapan yaitu Eksploitasi Kapabilitas Lokal, lakukan Integrasi Tak Tampak, Kehendak Berbagai Pakai. Redesain Arsitektur Proses, Optimalkan Infrastktur, dan Transformasi Organisasi

Pada sumber yang saya baca, disana terdapat fenomena SII, yaitu sebagai berikut :

FENOMENA INTEGRASI SISTEM INFORMASI

Terjadinya merger dan akuisisi antar dua atau sejumlah organisasi dalam berbagai industry vertikal, seperti: perbankan, asuransi, manufaktur, pendidikan, kesehatan, dan lain sebagainya.

Restrukturisasi korporasi yang dilakukan dengan mengubah pola relasi antar anak-anak perusahaan dalam sebuah konsorsium grup usaha.

Strategi kerjasama berbagai institusi pemerintah secara lintas sektoral untuk meningkatkan kinerja birokrasi.

Tuntutan berbagai mitra usaha dalam dan luar negeri untuk meningkatkan kualitas aliansi dan kolaborasi.


Sumber : Santi


0 comments:

Post a Comment